Zoom session dengan The Hotel School

Zoom session dengan The Hotel School

14 May 2020

Industri perhotelan dan pariwisata adalah salah satu industri yang terkena

dampak terbesar dari Covid-19. Begitu banyak maskapai penerbangan, hotel/

akomodasi, travel agent, penyelenggara tur, event organiser yang mengurangi

jumlah karyawan sampai-sampai terpaksa menutup pintu bisnisnya

.

Bagaimana prospek karir di industri perhotelan dan pariwisata setelah

Covid-19 berakhir?

.

Ikutilah exclusive info session melalui zoom, langsung dari Australia

bersama dua pembicara utama:

• TIM RUDLING (Sydney) dari The Hotel School, yang memiliki kemitraan unik

dengan sejumlah hotel papan atas di berbagai negara

• BETTY (Melbourne) – Student Ambassador dari The Hotel School, yang

mempunyai sejumlah pengalaman kerja di event organiser/ event venue di

Australia

.

Jumat, 15 Mei, pukul 14.00 – 16.00 WIB

BERITA TERKAIT

01 Feb
Work Integrated Learning at Swinburne University: Your Fast Track to Career Success

Imagine stepping into your dream career while still at university. What if you could gain real-world experience, build industry connections, and even get paid—all before graduating? At Swinburne University of Technology, this isn’t just a possibility. Through its world-class “Work Integrated Learning (WIL)” programs, Swinburne University ensures that students don’t just learn, but they do. […]

28 Jan
LPDP 2025 Sudah Dibuka: Raih Mimpi Kuliah ke Luar Negeri!

Kabar baik untuk kamu yang ingin melanjutkan studi ke jenjang lebih tinggi! Beasiswa LPDP 2025 sudah resmi dibuka. Ini adalah kesempatan emas untuk kamu yang bermimpi kuliah di universitas terbaik, baik di dalam negeri maupun luar negeri. Yuk, simak persyaratan dan informasi lengkapnya di bawah ini!   Apa Itu Beasiswa LPDP? Beasiswa LPDP (Lembaga Pengelola […]

28 Jan
Job on Demand Collaboration with UTS Graduation 2025

Job on Demand Collaboration with UTS Graduation 2025 As the University of Technology Sydney (UTS) gears up for its 2025 graduation ceremonies, an exciting new collaboration with Job on Demand is set to open pathways for graduates to seamlessly transition into the workforce. This partnership underscores UTS’s commitment to equipping students with not only academic […]

Exit mobile version